Minggu, 08 Januari 2012

FAKULTAS EKONOMI

Data ini diperoleh dari alamat situs milik Universitas islam malang.
            Fakultas Ekonomi didirikan pada 11 Juni 1981, merupakan fakultas yang berkembang dengan pesat di UNISMA, Fakultas ini dalam pengabdiannya dikembangkan secara modern dalam upaya merancang dan menyiapkan lulusan yang berkualifikasi tinggi baik pada tataran yang berorientasi profesional (Knowledge Acquisition) maupun pada tataran proses belajar yang berkelanjutan (Learning to Learn) yang mampu menunjang dinamika perekonomian global yang semakin meningkat. Fakultas Ekonomi memperoleh status Terakreditasi sejak Tahun 1998. Dengan dukungan  tenaga pengajar yang mayoritas berkualifikasi Master dan Doktor serta dukungan fasilitas yang memadai, Fakultas Ekonomi siap mengantarkan mahasiswanya meraih yang terbaik.
           
Pimpinan Fakultas
Dekan Noor Shodiq Askandar, S.E.,MM
Wakil Dekan I Hj. Jeni Susianti,SE.,MM
Wakil Dekan II M.Ghufron, S.E.,M.M.
Wakil Dekan III Agus Widarko, S.E.,M.M

Program Studi

Manajemen
Muatan lokal unggulan :
Manajemen keuangan, Manajemen pemasaran, Manajemen sumber daya manusia dan Manajemen operasional

Akuntansi
Muatan lokal unggulan :
Financial Accounting, Perpajakan, Financial Auditing, Akuntansi Publik

Kerjasama antar Lembaga
Kantor Akuntan Publik di Jawa Timur, Ditjen Pajak RI, Konsultan Pajak, Bursa Efek Indonesia (BEI), LPNU Jatim, LPNU Malang Raya, Yayasan Pendidikan Pasar Modal Indonesia (YPPMI), Pesantren Sidogiri, PT. Millenium Future, Pesona Sanubari Consultan, SMEA Shalahuddin Malang

Peluang KerjaFasilitas Akademik
1.    Ruang Kuliah yang representatif
2.    Laboratorium Komputer dan Teknologi Informasi
3.    Laboratorium Akuntansi dan Manajemen
4.    Lembaga Manajemen Usaha Kecil dan Menengah
5.    Pusat Penelitian dan Pengembangan Pasar Modal (P4M)
6.    Pusat Pendanaan Syari'ah (PPS)
7.    Pusat Studi Ekonomi Islam (PSEI) Mahasiswa
8.    Perpustakaan Pusat & Fakultas
9.    Pusat Studi Perpajakan (PSP)
10.   Pusat Pelayanan Usaha (PPU)
11.   Bengkel Kewirausahaan Mahasiswa (BKM)
12.   Laboratorium Ritel
13.   Studio Musik FE

Bankir, Pialang, Akuntan, Konsultan Pajak, Konsultan Manajemen, Akuntan Publik, Ekonom, Sekretaris, Wirausahawan, Penasihat Investasi, Profesional Perusahaan, Instansi Pemerintah.


untuk alamat blog Fakltas Ekonomi dapat di akses di  http://fe-unisma.blogspot.com

0 comments:

 
f
Design by Diey Lights (ady cahyadi) | Created by Light's